iTrip
No Result
View All Result
  • Home
  • Jawa
    • Bandung
    • Jakarta
    • Jogja
    • Malang
    • Semarang
  • Nusa Teng.
    • Bali
    • Lombok
  • Sumatera
    • Lampung
    • Medan
    • Padang
    • Palembang
  • Lainnya
    • Kalimantan
    • Maluku
    • Papua
    • Sulawesi
  • Write For Us
SUBSCRIBE
  • Home
  • Jawa
    • Bandung
    • Jakarta
    • Jogja
    • Malang
    • Semarang
  • Nusa Teng.
    • Bali
    • Lombok
  • Sumatera
    • Lampung
    • Medan
    • Padang
    • Palembang
  • Lainnya
    • Kalimantan
    • Maluku
    • Papua
    • Sulawesi
  • Write For Us
No Result
View All Result
iTrip
No Result
View All Result

Pantai Slili, Menikmati Keindahan Pantai Eksotis yang Sarat Sejarah di Gunung Kidul

Zulkifly by Zulkifly
in Gunung Kidul
Harga Tiket: Rp 10.000, Jam Operasional: 24 Jam, Alamat: Jl. Pantai Krakal, Kec. Tepus, Kab. Gunung Kidul, DI Yogyakarta; Map: Cek Lokasi

Berbicara tentang destinasi wisata di Jogja, tentu tidak ada habisnya. Salah satunya yaitu Pantai Slili yang banyak digunakan sebagai tempat refresing dengan keluarga tersayang. Ada banyak alasan mengapa tempat ini cocok digunakan liburan mulai dari deburan ombak, langit biru dan ekosistem laut yang menarik.

Dengan layanan jasa permainan dan fasilitas yang cukup memadai, kegiatan wisata di pantai akan menjadi momen liburan yang memuaskan. Tentunya, setiap pantai memiliki perbedaan dengan pantai lainnya. Hal ini khususnya di aspek fasilitas yang masih belum terkenal. Untuk mengetahui informasi lebih lanjut mengenai pantai cantik ini, simak penjelasan di bawah ini.

➥ Cek Promo Hotel di Gunung Kidul

Daftar Konten

  • Daya Tarik yang Dimiliki Pantai Slili
    • ✦ Suasana Pantai yang Menyenangkan
    • ✦ Momen Matahari Terbit dan Tenggelam
    • ✦ Sejarahnya yang Unik
    • ✦ Bukit
    • ✦ Pesta Laut
  • Alamat, Rute Lokasi dan Tiket Masuk
  • Aktivitas yang Menarik Dilakukan
    • 1. Menikmati Keindahan Pantai
    • 2. Menyantap Kuliner Khas di Pantai Slili
    • 3. Snorkeling
    • 4. Berfoto di Puncak Bukit
    • 5. Berburu Udang
  • Fasilitas yang Tersedia di Kawasan Wisata

Daya Tarik yang Dimiliki Pantai Slili

Daya Tarik Pantai Slili
Photo by Yanuaru on Google Maps

✦ Suasana Pantai yang Menyenangkan

Hal menarik yang dimiliki oleh pantai di Jogja ini yaitu suasananya yang asri dengan hembusan angin sepoi-sepoi. Pemandangannya pun membuat siapapun merasa betah berlama-lama disini. Sebab, pemandangan yang disajikan memanjakan pengunjung begitu tiba disini. Tidak heran jika kebanyakan orang yang kembali lagi untuk menikmati suasana pantai.

✦ Momen Matahari Terbit dan Tenggelam

Tidak hanya suasananya yang terasa nyaman, pantai cantik ini juga menyajikan pemandangan matahari terbit dan terbenam yang mempesona. Banyak pengunjung yang suka mengunjunginya di waktu dini hari atau sore hari demi menyaksikan pemandangan langit yang indah. Apalagi, pemandangan didukung dengan deburan ombak yang tenang.

✦ Sejarahnya yang Unik

Nama Slili diambil dari bahasa Jawa yakni Mlili yang artinya mengalir. Warga sekitar percaya bahwa ada seorang petani rumput laut yang tidak sengaja menemukan goa di pantai. Ia memberitahu keberadaan goanya kepada warga. Sehingga, warga mendatangi dan menggali goa. Akhirnya, muncullah air mengalir yang diberi nama Pantai Slili.

BACA:  Pantai Sepanjang, Pesona Pantai Terindah di Gunung Kidul Jogja

➥ Tur Sehari Jogja: Pantai Timang, Indrayanti & Pantai Drini

Rekomendasi

Shutterstock Daya Tarik Bukit Pengilon

Bukit Pengilon, Menikmati Panorama Alam Eksotis dari Ketinggian di Gunung Kidul

Shutterstock Alamat Pantai Wohkudu

Pantai Wohkudu Gunung Kidul, Keindahan Pantai yang Diapit Tebing Karang

✦ Bukit

Salah satu keunikan dari Pantai Slili yaitu bukitnya yang patut dikunjungi. Bukit cantik ini bernama Bukit Kobengan yang berada di sebelah timur pantai. Di atas bukit ini, anda akan disuguhkan oleh pemandangan pantai dari ketinggian. Tentunya, pemandangan yang disajikan cukup berbeda karena disaksikan dari sudut yang berbeda.

✦ Pesta Laut

Hal yang membuat pantai menawan ini spesial yaitu adanya tradisi pesta laut setiap tahunnya. Tradisi pesta seru ini disebut dengan Nyadran atau Sadranan. Kegiatan unik ini diadakan sebagai harapan agar warga setempat mendapat keselamatan serta memperoleh hasil panen berlimpah.

Pada umumnya, warga menyediakan sajian nasi lengkap dengan lauknya mulai dari lendang hijau di tampah, buah-buahan dan ayam jago. Mereka lalu naik kapal untuk menuju tengah laut. Hal ini dilakukan untuk menghanyutkan sajian-sajian ke tengah laut. Adapun kegiatannya biasa dilakukan pada hari Minggu Pahing.

➥ Jeep Offroad: Pantai Parangtritis & Taman Gumuk Pasir

Alamat, Rute Lokasi dan Tiket Masuk

Alamat Pantai Slili
Photo by Rizky Dastia on Google Maps

Pantai Slili cukup mudah dijangkau karena jalur yang digunakan bagus. Adapun alamatnya berada di Jl. Pantai Krakal, Tepus, Kab. Gunung Kidul, DI Yogyakarta. Dari pusat kota Jogja, jarak yang ditempuh hanya sekitar 64,6 km sehingga membutuhkan waktu sekitar 2 jam perjalanan.

Sebagian besar pengunjung menggunakan rute dari pusat kota Jogja dengan melewati jalan Imogiri atau Wonosari. Dari Imogiri Barat, anda dapat menuju Jalan Bakulan Imogiri, Jalan Imogiri Siluk, Jalan Siluk Panggang, Jalan Siluk Panggang, Jalan Raya Panggang Wonosari lalu Jalan Pantai Selatan Jawa. Anda dapat mengikuti papan petunjuk pantai.

Dengan rute Wonosari, anda perlu menuju alun-alun Wonosari dan Pasar Hargosari. Kemudian, lewati Jalan Baron, Karangrejek, Mulo, Kemiri, Polsek Tanjungsari, Kemadang, dan POS Tempat Pembayaran Retribusi. Anda akan menjumpai pertigaan lalu belok kiri menuju Pertigaan Pantai Kukup. Setibanya di pertigaan, belok kanan dan ikuti papan petunjuk.

BACA:  Pantai Lawata, Pantai Indah dengan Spot Foto Keren di Bima

Menikmati keindahan Pantai Slili tidak perlu merogoh banyak uang. Sebab, harga tiket masuknya tergolong murah yaitu hanya sebesar Rp 10 ribu per orang. Dengan biaya tersebut, anda bisa melakukan berbagai kegiatan seru di pantai. Namun, peru diketahui bahwa harga tersebut bisa berubah sewaktu-waktu tergantung kebijakan pihak pengelola.

Aktivitas yang Menarik Dilakukan

Aktivitas Seru Pantai Slili
Photo by Rizky Dastia on Google Maps

1. Menikmati Keindahan Pantai

Seperti yang diketahui bahwa Pantai Slili memiliki pasir pantai yang bersih dan putih sehingga menciptakan pemandangan yang indah. Ombaknya yang tidak terlalu besar membuat siapapun merasa nyaman dan aman di area pantai. Dengan begitu, anda dapat bermain di sekitar area dengan membangun istana pasir atau bermain air.

Agar kegiatan liburan semakin seru, anda dapat membawa bekal atau sajian dan menggulur tikar di sekitar pantai. Kegiatan piknik semakin mendukung ditemani dengan matahari tenggelam atau terbit. Apalagi, kegiatan seru ini dilakukan dengan menyesap secangkir kopi atau es kelapa muda segar.

2. Menyantap Kuliner Khas di Pantai Slili

Perlu diketahui bahwa pantai seru ini terkenal dengan gazebo di pinggiran pantai. Sambil bersantai di gazebo, anda dapat menikmati sajian kuliner dengan citarasa yang khas di pantai. Sebelumnya, sebaiknya tanyakan harga menu terlebih dahulu agar bisa disesuaikan dengan dana yang dimiliki.

3. Snorkeling

Anda bisa menikmati keindahan bahwa laut pantai dengan snorkeling. Sangat disayangkan jika anda melewatkan kegiatan ini ketika berkunjung. Biayanya pun cukup terjangkau yaitu hanya dengan Rp 50 ribu. Dengan harga segitu, anda bisa menyaksikan pesona terumbu karang dan ikan warna-warni dibantu dengan pemandu yang akan mengarahkan anda.

4. Berfoto di Puncak Bukit

Tidak hanya pantai, anda juga bisa menikmati keindahan pemandangan dari atas bukit di Pantai Slili. Anda hanya perlu berjalan ke arah timur dari pantai. Disinilah, anda akan disuguhkan oleh pemandangan pantai dari ketinggian. Jangan lewatkan kesempatan ini untuk berfoto dengan pemandangan cantik ini. Tetaplah waspada selama di atas bukit.

5. Berburu Udang

Pengunjung yang datang ke pantai di musim kemarau, sangat disarankan untuk ikut berburu serta menangkap udang di sela-sela batu karang. Sebab, pantai favorit ini ditumbuhi rumput laut di musim kemarau sebagai tempat persembunyian udang, kerang dan ikan. Masyarakat sekitar bisa mendapatkan rezeki tambahan dengan kegiatan ini.

BACA:  Bukit Karang Gunung Kidul, Spot Terbaik Menikmati Keindahan Pantai dari Ketinggian

Fasilitas yang Tersedia di Kawasan Wisata

Fasilitas Pantai Slili
Photo by Himah Hasbi on Google Maps

Meski masih baru, Pantai Slili menyediakan fasilitas yang cukup lengkap dan memadai. Sebab, pihak pengelolanya membuat destinasi wisata unik ini ramah pengunjung. Untuk menitipkan kendaraan pribadi, area parkir bisa digunakan dengan aman dan lokasi yang luas. Musholla juga tersedia untuk menunaikan kegiatan ibadah.

Spot foto yang tersedia juga cukup beragam mulai dari gazebo, pemandangan pasir putih, pantai, hingga biota laut. Tempat makan yang tersedia juga cukup lengkap dengan menawarkan menu makanan dan minuman yang terjangkau. Fasilitas snorkeling juga dapat digunakan untuk menikmati pemandangan bawah laut.

Wisata alam di Jogja ini juga dekat dengan berbagai tempat penginapan, seperti hotel atau homestay. Fasilitas penginapan juga cukup memadai untuk menunjang kegiatan menginap atau bermalam. Dengan begitu, anda seharian penuh dekat dengan Pantai Slili dan bisa mengunjunginya kapanpun.

Dapat disimpulkan bahwa Pantai Slili menyediakan fasilitas yang cukup memadai dan beragam kegiatan seru. Anda dapat menikmati liburan seru di pantai bersama rombongan keluarga atau teman. Dengan begitu, kegiatan liburan menjadi momen yang dan menyenangkan tidak terlupakan.

Tags: Pantai Gunung KidulWisata BahariWisata Gunung Kidul
ShareTweetSend

Related Posts

Shutterstock Daya Tarik Bukit Pengilon

Bukit Pengilon, Menikmati Panorama Alam Eksotis dari Ketinggian di Gunung Kidul

Harga Tiket: Rp 5.000, Jam Operasional: 24 Jam, Alamat: Purwodadi, Tepus, Kab. Gunung Kidul, DI Yogyakarta; Map: Cek Lokasi Jogja...

Shutterstock Alamat Pantai Wohkudu

Pantai Wohkudu Gunung Kidul, Keindahan Pantai yang Diapit Tebing Karang

Harga Tiket: Rp 3.000, Jam Operasional: 24 Jam, Alamat: Wiloso, Girikarto, Kec. Panggang, Kab. Gunung Kidul, DI Yogyakarta; Map: Cek...

Shutterstock Daya Tarik Pantai Sundak

Pantai Sundak, Destinasi Pantai yang Eksotis di Gunung Kidul

Pantai Sundak salah satu objek wisata yang eksotis di Gunung Kidul, Jogja yang menarik diekplor keindahan alamnya. Pantai berlokasi dekat...

Shutterstock Daya Tarik Pantai Siung

Pesona Pantai Siung di Gunung Kidul, Panorama Laut Eksotis di Balik Tebing Raksasa

Panorama laut yang indah di Balik Tebing Besar menjadikan Pantai Siung sebagai objek wisata populer di Gunung Kidul. Harga Tiket:...

Shutterstock Daya Tarik Pantai Sepanjang

Pantai Sepanjang, Pesona Pantai Terindah di Gunung Kidul Jogja

Dinamakan Pantai Sepanjang karena memang garis pantainya yang terlihat begitu panjang. Beragam tawaran keindahan pun dapat anda temukan saat mengunjungi...

Shutterstock Daya Tarik Pantai Sedahan

Pantai Sedahan, Panorama Alam yang Eksotis di Gunung Kidul Jogja

Pantai Sedahan salah satu pantai populer dan menawan di Gunung Kidul, Jogja yang menarik untuk dijelajahi. Objek wisata yang bersembunyi...



Hot Topic

  • Curug Bogor

    20 Air Terjun (Curug) di Bogor Paling Hits Dikujungi

    1 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 33 Tempat Wisata di Batu Malang yang Paling Hits Dikunjungi

    1 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 21 Tempat Wisata di Binjai Terbaru & Lagi Hits Dikunjungi

    1 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 25 Tempat Wisata di Nganjuk Terbaru & Lagi Hits Dikunjungi

    1 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 10 Air Terjun (Curug) di Sentul yang Populer

    1 shares
    Share 0 Tweet 0
  • About Us
  • Contact
  • Privasi

© 2022 iTrip Indonesia.

No Result
View All Result
  • Home
  • Jawa
    • Bandung
    • Jakarta
    • Jogja
    • Malang
    • Semarang
  • Nusa Teng.
    • Bali
    • Lombok
  • Sumatera
    • Lampung
    • Medan
    • Padang
    • Palembang
  • Lainnya
    • Kalimantan
    • Maluku
    • Papua
    • Sulawesi
  • Write For Us

© 2022 iTrip Indonesia.